Text
Memahami Istilah-Istilah Ilmu Tajwid & Ilmu Qira'at
Buku berjudul Memahami istilah-istilah Ilmu Tajwid dan Ilmu Qira'at ini merupakan terjemahan dari karya penulis dendiri dalam bahasa arab yang berjudul at-Ta'rifat fi Ishthilahat 'Ilmai at-tajwid wa al-Qira'at. Penjelasan-penjelasan di dalamnya penulis himpun dari beberapa kitab tajwid dan qira'at, baik yang kecil maupun yang besar, serta diurutkan berdasarkan bab-bab sesuai dengan apa yang dibahas dengan maksud mempermudah pembaca untuk mencari atau memahaminya.
R00035 | 297.112 HAS m | My Library | Tersedia |
R00036 | 297.112 HAS m | My Library | Tersedia |
Tidak tersedia versi lain